Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2019

KIMIA ORGANIK II

Gambar
Mekanisme Reaksi E1 Reaksi Eliminasi adalah kegiatan yang terjadi pada suatu senyawa, dimana senyawa ini akan akan melepaskan suatu ikatannya pada atom sehingga pada reaksinya akan terbentuk double bond. Reaksi  E1  jika ditinjau dari prosesnya dapat dikatakan sebagai reaksi yang dimana carboncationnya berenergi tinggi dan dapat mendonorkan protonnya pada senyawa basa sehingga membentuk  senyawa alkena. Reaksi E1 dapat dikatakan sama dengan reaksi subtitusi SN1, sebuah carbonkation akan mencapai suatu kestabilan maka reaksi yang terjadi harus membentuk reaksi dengan nukleofil nya. Karbonkation ini sangat berperan penting dalam pembentukan suatu reaksi karena disini karbonkation ini sebagai pendonor proton dalam senyawa basa. Dalam hal ini karbonkation dipandang sebagai penarik proton pada senyawa basa tujuannya adalah agar membentuk reaksi alkena. Reaksi ini berlansung terjadi pada Alkil Halida Tersier. E1 ini tidak menggunakan basa kuat seperti pada reaksi E2, pada pr

Chemistry Education

Gambar
Mekanisme Reaksi E2 Reaksi Kimia adalah Suatu zat yang bereaksi atau sering disebut dengan reaktan yang telah direaksikan menghasilkan suatu reaksi atau disebut dengan produk. Reaksi kimia biasanya memiliki ciri perubahan kimiawi yang terjadi pada suatu reaksi, dan menghasilkan produk yang mempunyai ciri berbeda dengan reaktan Reaksi kimia ini melibatkan perubahan gerakan elektron dalam pembentukan atau memutuskan ikatan kimia. Eliminasi  adalah pengurangan atau pelepaskan suatu gugus pada molekul. Reaksi eliminasi ini dapat dikatakan sebagai kebalikan dari reaksi adisi. Pada reaksi ini, dua atom atau gugus yang masing-masing terikat pada dua buah atom C yang letaknya berdampingan dilepaskan oleh suatu pereaksi sehingga menghasilkan ikatan rangkap. Reaksi ini hanya dapat berlangsung bila ada zat yang menarik molekul yang akan dieliminasi. Reaksi eliminasi digunakan untuk membuat senyawa-senyawa alkena dan alkuna. Sebaga contoh adalah reaksi pembuatan etena dari etanol. R

Organic Chemistry ll

Gambar
Mekanisme Reaksi Substitusi Nukleofilik SN1 Pada kesempatan ini saya akan membahas tentang materi tentang mekanisme reaksi substitusi nukleofilik SN1. Reaksi substitusi adalah suatu reaksi yang mengenai antara perpindahan atom atau gugus atom pada molekul dengan atom atau gugus atom lainnya. Reaksi substitusi ini biasanya terjadi pada senyawa jenuh (tunggal) dan tidak terjadi perubahan pada ikatan karakteristik (tetap jenuh). Reaksi subtitusi ini terjadi ketika suatu atom atau gugus yang dari pereaksi perpindahan atom atau gugus dari molekul yang bereaksi. Substitusi ini  terjadi pada saat karbon jenuh maupun karbon yang tidak jenuh. Pada reaksi subtitusi organik ini ada dua macam jenis reaksi substitusi organik, yaitu Reaksi substitusi nukleofilik dan Reaksi substitusi elektrofilik. Substitusi nukleofilik unimolekuler sangat mudah dikenali karena subtitusi ini memiliki dua tahapan reaksi. Pada tahap pertama, ikatan antara karbon dan gugus pergi putus. Gugus pergi terseb

KIMIA ORGANIK II

Gambar
MEKANISME REAKSI SUBTITUSI NUKLEOFILIK SN2 Kimia organik adalah ilmu yang mempelajari senyawa yang mengandung unsur karbon. Kimia organik memiliki kajian yang luas mulai yang tumpang tindih dengan ilmu-ilmu lain seperti biokimia, kedokteran, dan ilmu pengetahuan. Ahli kimia organik mempelajari sifat, struktur, dan reaksi kimia senyawa organik. Reaksi organik adalah reaksi kimia yang mengenai senyawa organik. Reaksi organik digunakan dalam molekul organik yang baru. Dalam kehidupan sehari-hari tanpa kita sadari banyak zat kimia buatan manusia seperti obat-obatan, plastik dan zat aditif makanan pada reaksi organik. Pada senyawa organik oni banyak reaksi yang dapat terjadi yang khususnya di ikatan kovalen di antara atom karbon dan heteroatom lainnya seperti oksigen, nitrogen, atau atom-atom halogen lainnya. Reaksi adisi nukleofilik terjadi apabila gugus yang pertama kali mengenai suatu ikatan rangkap pereaksi nukleofilik. Reaksi adisi nukleofilik ditemukan pada senyawa karbon yang